KPK mendukung rencana pemerintah menghentikan sementara pendistribusian bantuan sosial (bansos) menjelang Pilkada 2024 demi cegah potensi konflik kepentingan.
KRI Teluk Ende dan KRI Ahmad Yani mrndistribusi 10 ton logistik bagi korban erupsi Gunung Lewotobi. Bantuan mencakup selimut, kasur, dan kebutuhan lainnya.
Pendistribusian logistik Pilkada 2024 ke desa terpencil di Bondowoso menempuh jalur yang sulit dengan berjalan kaki selama setengah hari melewati tepian jurang.
Polres Dumai memberangkatkan ratusan personel pengamanan dan juga distribusi logistik Pilkada. Pengamanan untuk memastikan logistik Pilkada tiba di TPS.