Taufik Hidayat kini lebih leluasa membimbing Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie menuju Olimpiade Paris 2024. Ia bisa bertemu lebih intensif.
Setelah gagal bersinar di Badminton Asia Team Championships 2024, PBSI kini memfokuskan atletnya tampil di turnamen-turnamen Eropa. Satu-dua gelar ditargetkan!
Indonesia gagal total di Badminton Asia Team Championship (BATC) 2024 setelah Putri Kusuma Wardani dkk juga terhenti di semifinal. Begini respons PBSI.
Di awal tahun 2024, empat turnamen sudah diikuti para pebulutangkis Indonesia. Cuma satu gelar juara yang diraih. Bagaimana penilaian Tim Ad Hoc Olimpiade?