Kebijakan cukai hasil tembakau (CHT) yang berlaku saat ini baik dari sisi tarif dan strukturnya dinilai masih belum efektif dalam menekan prevalensi perokok.
Industri tembakau dan rokok dalam negeri khawatir dengan keberlanjutan usaha mereka karena setiap tahun dihantui kenaikan tarif Cukai Hasil Tembakau (CHT).
Petani tembakau berharap Presiden Prabowo melindungi ekosistem pertembakauan dan meningkatkan kesejahteraan melalui kebijakan yang mendukung pertanian tembakau.