Presiden Prabowo mengumpulkan ketua umum partai politik hari ini di Istana Negara. Salah satu yang telah hadir Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin.
Cak Imin dianugerahi tanda kehormatan dari Presiden Prabowo. PKB menilai bentuk pengakuan negara atas kiprah Cak Imin memperjuangkan pemberdayaan masyarakat.