Ratusan demonstran antipemerintah turun ke jalanan ibu kota Lima di Peru dalam aksi protes lanjutan pada Minggu (21/9), setelah bentrokan yang melukai 18 orang.
Taman Nasional Tesso Nilo, salah satu rumah penting gajah Sumatra, sekarang sedang menghadapi krisis besar. Kawasannya menyusut dan bikin habitat gajah terancam
Tiga terdakwa dalam kasus perundungan terhadap dr Aulia sudah divonis oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Semarang. Ketiganya divonis lebih ringan.