Sub-label HYBE, ADOR, membuat kejutan dengan mendebutkan girl group baru mereka, NewJeans, pada Jumat (22/7) dini hari KST. NewJeans merilis MV 'Attention'.
Kapal mengangkut 34 kontainer bahan baku minyak goreng diamankan TNI AL di Belawan. Bahan baku ini hendak diekspor di tengah larangan ekspor oleh pemerintah.
Regional Container Lines memastikan seluruh kontainer di kapal MV Mathu Bhum telah memiliki izin ekspor. Penangkapan oleh TNI AL pun dipertanyakan mereka.