Sejumlah rumah pejabat, termasuk rumah Menkeu Sri Mulyani dan Eko Patrio, dijarah oleh massa tak dikenal. Warga melihat ada yang tak biasa dalam aksi ini.
Polda Metro menggelar patroli skala besar untuk mengamankan wilayah Jakarta dan sekitarnya. Polisi menyusuri wilayah Jakarta untuk memastikan keamanan warga
Kerusuhan melanda Kota dan Kabupaten Kediri pada 30 Agustus, dengan massa membakar gedung DPRD dan melakukan penjarahan. Situasi mencekam hingga larut malam.