detikNews
KKP Pastikan Kualitas Layanan Izin Pemanfaatan Ruang Laut Tak Rumit
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memastikan kualitas layanan perizinan Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang Laut (KKPRL) tidak berbelit-belit.
Selasa, 27 Mei 2025 15:55 WIB