Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto divonis 3,5 tahun penjara dalam kasus suap. Kongres PDIP direncanakan tahun ini, namun belum ada pengumuman mengenai jadwal.
KPK seharusnya OTT Hasto Kristiyanto terkait kasus suap Harun Masiku pada 2020. Penangkapan itu akan terlaksana bila Firli Bahuri tidak bikin konfrensi pers.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto muncul di KPK untuk pertama kalinya setelah resmi menjadi tahanan. Hasto dibawa ke Gedung KPK untuk menjalani pemeriksaan.