Kejari Ogan Ilir menetapkan tiga tersangka dugaan korupsi dana hibah Palang Merah Indonesia Ogan Ilir. Usai ditetapkan tersangka ketiganya langsung ditahan.
Dari hasil penyidik Kejati Sumsel ditemukan dua alat bukti dalam menetapkan tiga orang tersangka dugaan korupsi penjualan aset Yayasan Batanghari Sembilan.
Kejagung mengusut kasus dugaan korupsi pengadaan minyak oleh Pertamina Energy Trading Limited (Petral) atau PT Pertamina Energy Services Pte Ltd (PES).
KPK tengah melakukan penyidikan terkait kasus dugaan korupsi di Dinas Pekerjaan Umum (PU) Mempawah, Kalbar. KPK ternyata sudah menetapkan tiga tersangka.