Masjid Negara di Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur, hampir rampung. Masjid itu ditargetkan rampung bulan ini bersama dengan beberapa proyek lainnya.
Ketua MPR RI, Ahmad Muzani, bertemu Syekh Al-Khudori di Madinah. Mereka bahas kerjasama pendidikan Islam dan pengelolaan masjid untuk jemaah Indonesia.
Batu giok raksasa seberat 5 ribu ton ditemukan di Nagan Raya, Aceh. Penemuan ini mendukung pembangunan Masjid Giok yang menjadi destinasi wisata religi.
Masjid yang dibersihkan ialah Masjid Nurhasanah. Para anggota polantas awalnya memisahkan puluhan Al-Qur'an yang kotor terkena banjir bercampur lumpur.
Seorang pria ditangkap setelah berulang kali mencuri sepatu di Masjid At-Taqwa, Bogor. Aksinya terekam CCTV dan pelaku kembali untuk mengambil sepatunya.