detikNews
Jaksa: 'Bapak' yang Dimaksud Harun Masiku adalah Hasto
Jaksa KPK meyakini sosok 'Bapak' yang meminta Harun Masiku standby di DPP PDIP agar keberadaannya tidak diketahui KPK adalah Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto.
Senin, 14 Jul 2025 10:37 WIB