Kejagung melimpahkan berkas perkara 4 tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook ke pengadilan. Berkas tersangka Jurist Tan belum dilimpahkan.
Penyidikan dugaan korupsi dana hibah pariwisata Sleman tahun 2020 memasuki babak baru. Kejari Sleman resmi melakukan pelimpahan tersangka dan barang bukti.