Direktur Utama Bukit Asam, Arsal Ismail, menyatakan pihaknya mencetak laba bersih sebesar Rp 6,2 triliun atau 246% dibandingkan capaian keuangan tahun lalu.
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bekerja sama dengan Kementerian Keuangan meluncurkan Portal Data Industri Ekstraktif bernama EITI Indonesia.