Dilaporkan ada genangan air di lampu merah Gandaria City, Jakarta Selatan. Disebut, kondisi itu membuat polisi meminta pengendara berhati-hati saat melintas.
Polisi menyimpulkan petugas imigrasi yang jatuh dari apartemen di Ciledug, Tangerang, bukan bunuh diri. Korban dibunuh oleh WN Korea Selatan, Kim Dal Joong.