KPK terus mengusut kasus dugaan korupsi proyek jalan di Sumatera Utara dengan memanggil 23 saksi untuk pemeriksaan. Proses berlangsung di kantor BPKP setempat.
Kejaksaan Agung (Kejagung) telah melakukan pemeriksaan etik terhadap mantan Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kajati Sumut), Idianto. Lalu, apa hasilnya?