Sinar Mas Land meluncurkan The Hub, ruang modern di Jakarta Selatan untuk komunitas. Fasilitas canggih mendukung sosialisasi, inovasi, dan gaya hidup sehat.
Astra Land Indonesia hadirkan DBL Academy di Asya, Jakarta Timur. Fasilitas olahraga modern ini mendukung kebutuhan masyarakat dan akan beroperasi 2026.
KLH menemukan ketidaksesuaian luas lahan agrowisata di Puncak, Bogor. Luas terdaftar 16 ribu hektare, kenyataannya 35 ribu hektare, dan menjadi penyebab banjir.
"Pemerintah Jakarta bertanggung jawab melindungi protes-protes mahasiswa. Protes-protes aktivis sering kali ada di Jakarta dan mendapatkan perlakuan eksesif."