Menjelang Lebaran, sebuah sumber mata air dengan rasa asin banyak diburu oleh warga Tasikmalaya. Mereka menggunakan air asin itu untuk membuat ketupat.
Bocah 4 tahun di Medan tertembak peluru nyasar saat tawuran. Polisi telah identifikasi pelaku dan sedang melakukan pengejaran. Doakan agar cepat tertangkap.