Ketua DPP PDIP Puan Maharani mengaku tidak merasa deg-degan soal pencapresan di PDIP yang akan diumumkan Ketum Megawati Soekarnoputri. Begini kata Puan.
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo ramai dikerubungi kader-kader PDIP usai acara HUT PDIP ke-50. Ganjar meredam teriakan 'presiden' oleh sejumlah kader PDIP.
"Siap-siap, nanti bulan Bung Karno 1 Juni akan dilakukan lagi konsolidasi, itu diadakannya di Gelora Bung Karno," kata Megawati saat pidato HUT PDIP ke-50.