detikJabar
Pelajar di Jabar Masuk Lebih Pagi, Bupati Eman: Demi Anak Berkualitas
Pemprov Jabar terapkan jam masuk sekolah baru pukul 06.30. Bupati Majalengka, Eman Suherman, dukung kebijakan untuk tingkatkan disiplin dan kesehatan siswa.
Rabu, 04 Jun 2025 00:30 WIB