Mahasiswa STIP Jakut berinisial P (19) diduga tewas dianiaya senior. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kementerian Perhubungan (BPSDMP) turun tangan.
Luhut kembali menyoroti operasi tangkap tangan (OTT) KPK. Ketua KPK membalas dengan mengatakan praktik korupsi masih terjadi meski sudah era digitalisasi.
Sidang tuntutan terdakwa Azlansyah Hasibuan, anggota Bawaslu Medan nonaktif, yang sebelumnya terjaring OTT Polda Sumut ditunda. Penyebabnya terdakwa sakit.
Pemkab Sumenep mendapat penghargaan dari Kementerian Perhubungan. Penghargaan ini didapat karena Sumenep dinilai sukses memfasilitasi pemudik jalur laut.