KBRI Phnom Penh melaporkan 1.440 WNI keluar dari sindikat penipuan online di Kamboja. Proses pendataan dan deportasi terus dilakukan untuk membantu mereka.
Cegah peningkatan kasus Mpox, pemerintah memperketat pemeriksaan kesehatan di pintu masuk negara dan mengaktifkan kembali pelacakan mobilitas pelaku perjalanan.
Asosiasi pengemudi Garda Indonesia menolak permintaan KON untuk tutup Gojek-Grab, menegaskan dampak negatif bagi jutaan pengemudi yang bergantung pada aplikasi.