Harga mobil baru bakal terdampak terhadap kenaikan pajak pertambahan nilai (PPN). Mobil seharga Rp 200 juta misalnya, akan mengalami kenaikan sekitar Rp 2 juta.
GIIAS Bandung 2024 dibuka. Di sini dihadirkan 19 merek kendaraan. Pj Gubernur Bey Machmudin menyoroti inovasi otomotif dan potensi pasar di Jawa Barat.