JPU meminta hakim menolak nota keberatan atau eksepsi mantan Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong alias Tom Lembong di kasus dugaan korupsi impor gula.
Razman Nasution yang merupakan terdakwa ngamuk di persidangan. Ia menggebrak meja majelis hakim sambil berteriak 'koruptor'. Ia juga meminta hakim diganti.
Majelis hakim Pengadilan Militer Jakarta tak membebani tiga anggota TNI AL penembak bos rental mobil, Ilyas Abdurrahman, membayar ganti rugi atau restitusi.
Musisi Vibrasi Suara Indonesia (VISI) ajukan uji materil UU Hak Cipta. MK minta kejelasan gugatan agar bisa diproses lebih lanjut. Sidang berlangsung 24/4/2025.
Sebanyak 78 hakim menyelesaikan pelatihan sertifikasi hakim bidang agraria Kementerian ATR/BPN di Bogor. Pelatihan tersebut mulanya diikuti oleh 80 hakim.