Donald Trump mengecam serangan Rusia terhadap Ukraina akhir pekan ini. Trump mengaku tidak senang dan mempertanyakan tindakan Presiden Rusia Vladimir Putin.
Mantan Presiden AS Joe Biden menuduh penggantinya, Presiden Donald Trump berupaya menyanjung Rusia dengan terus menekan Ukraina agar menyerahkan wilayahnya.
Otoritas China membantah klaim Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky soal Beijing memasok persenjataan kepada Rusia untuk digunakan dalam perang di Ukraina.
Timnas Indonesia berpeluang menggelar laga uji coba melawan Rusia. Potensi pertandingan di antara kedua negara berawal dari ajakan Federasi Rusia ke PSSI.