Polisi menyelidiki penemuan komponen senjata api dan ratusan amunisi di Gua Lowo, Bojonegoro. Uji balistik sedang dilakukan untuk mengungkap pemiliknya.
NPC Indonesia mematok target empat medali emas di Asian Youth Para Games 2025. Jumlah ini dipasang karena melihat persiapan dan kesiapan tim secara keseluruhan.
Detik-detik Proklamasi sangat dinantikan oleh masyarakat setiap tanggal 17 Agustus. Lantas, jam berapa detik-detik Proklamasi berlangsung? Berikut jadwalnya!