Kecelakaan pesawat Jeju Air di Bandara Muan pada Desember 2024 mengungkap kesalahan struktural. Simulasi menunjukkan penumpang bisa selamat tanpa dinding beton.
Kecelakaan beruntun di Desa Pulau Maria, Asahan, melibatkan bus Bintang Utara dan Eldivo. Tidak ada korban jiwa, namun beberapa penumpang mengalami luka.
Warga Desa Binai keluhkan abrasi akibat kapal tongkang pengangkut CPO. Mereka minta perhatian perusahaan agar tambak tidak hancur. Aksi blokir sungai terancam.
Satu unit sepeda motor terbakar usai mengalami tabrakan dengan angkot di Jalan Gatot Subroto, Kota Medan. Akibat kejadian itu, tiga orang mengalami luka-luka.