Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat menekankan pentingnya budaya toleransi di sekolah untuk mencegah perundungan dan kekerasan, demi kesehatan mental siswa.
Bupati Bone Andi Asman Sulaiman meresmikan sekolah rakyat sekaligus membuka masa pengenalan lingkungan sekolah dan menekankan soal pendidikan inklusif.
Seorang siswi Bandar Lampung berhenti sekolah akibat bullying teman-teman terkait pekerjaan orang tuanya sebagai pemulung. Kepala sekolah berusaha mencegahnya.
Mensos Gus Ipul mengungkap pelaksanaan Sekolah Rakyat pada 63 titik di Indonesia mulai stabil. Menurutnya, tahap awal membangun Sekolah Rakyat hal yang berat.