Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menjadi juara di Japan Masters 2024. Di tahun 2024, ini adalah gelar keduanya setelah All Angland bulan Maret lalu.
Fajar Riza Ul Haq dilantik sebagai Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah RI. Ia berkomitmen menyerap aspirasi pendidikan dari masyarakat dan pemerintah.
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto ke perempatfinal Arctic Open 2024. Ganda Indonesia maju usai menang mudah atas Rasmus Espersen/Christian Faust Kjaer.