Jualan cilor di dekat kampus, Mang Herman bisa raup omzet Rp 1,5 juta per hari. Selain cilor, ia juga menjajakan menu lain berbahan telur yang tak kalah enak.
Belum gajian? Anak Jakarta Selatan (Jaksel) bisa hemat dengan makan di warteg. Kalau mau yang enak, coba sambangi 5 warteg rating tinggi di aplikasi ojol ini.
Youtuber Korea ini sering masak makanan Indonesia, tetapi kali ini ia memasak nasi kucing ala angkringan yang dicicipi oleh mahasiswa korea. Begini reaksinya!
Restoran Indonesia di Korea sudah banyak tersebar. Ada 4 orang Korea yang pergi ke salah satu restoran untuk menikmati nasi liwet langsung memakai tangan.
Daerah Bulungan dikenal sebagai pusat nongkrong dan kulineran anak muda di Jakarta Selatan. Ada restoran ayam legendaris yang masih populer hingga kini.
Jika berkunjung ke Gedung Sate di Kota Bandung pada minggu, melipirlah ke Taman Lansia yang tak jauh dari lokasi. Di sini ada sate jando yang bikin nagih.
Area luas di tengah kota ini disulap oleh Pemprov DKI Jakarta menjadi kawasan pujasera terpadu. Di sini bisa mencicipi gurihnya Soto Banjar yang otentik.