Pemkab Bantul meniadakan makan siang saat kegiatan rapat. Hal itu untuk mengurangi sampah karena TPA Piyungan saat ini tutup hingga September mendatang.
Seorang wanita kehilangan set cincin tunangan dan cincin kawin di danau. Satu bulan kemudian, dia mendapat cincinnya kembali berkat bantuan penyelam baik hati.