Menurutnya, berdasarkan Undang-Undang No. 1/2014 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil, ditegaskan larangan tambang di pulau kecil.
Selebgram WNI berinisial AP divonis tujuh tahun penjara di Myanmar karena melanggar UU Anti-Terorisme. Kemlu berupaya untuk pengampunan dan memantau kondisi AP.
PT DKI menguatkan vonis mantan Direktur Pengembangan Bisnis PT PPI Charles Sitorus. Charles tetap dihukum 4 tahun penjara dalam kasus korupsi impor gula.