Kapolresta Malang Kota Kombes Nanang Haryono memberikan penghargaan kepada 31 personel berprestasi. Dia menekankan pentingnya dedikasi dan pelayanan publik.
Kawasan Rebana, Jawa Barat, mencatat investasi Rp 36,67 triliun di 2025, dengan Subang sebagai primadona. Sektor kendaraan bermotor mendominasi arus modal.
Viral video seorang siswa laki-laki dipukul oleh beberapa siswa lainnya di lingkungan sekolah di Blitar, Jawa Timur. Pengeroyokan itu diduga dipicu saling olok.
Lonjakan permohonan cerai guru PPPK di Blitar meningkat signifikan, dengan 20 kasus dalam 6 bulan. Mayoritas pengaju adalah perempuan, dipicu faktor ekonomi.
Camat Medan Maimun, Almuqarrom Natapradja, diberhentikan karena menyalahgunakan kartu kredit pemerintah untuk judi online, merugikan daerah Rp 1,2 miliar.