Polisi belum memeriksa sopir truk yang menabrak sejumlah kendaraan dalam kecelakaan di GT Ciawi. Korban belum bisa berinteraksi dan masih dalam perawatan.
Pieter Huistra tetap bersama PSS Sleman di Liga 2 musim depan. Dia bertekad membangun tim dengan strategi progresif dan menciptakan prestasi luar biasa.
Setelah tanggal peluncuran Nintendo Switch 2 terungkap, ini menjadi kabar menggembirakan bagi gamer. Namun sayangnya Switch 2 tidak hadir resmi di Indonesia.
Ketua DPRD NTB Baiq Isvie Rupaeda menemui mahasiswa yang demo, siap tandatangani tuntutan mereka. Isvie juga menanggapi isu dana siluman dan pendidikan.