Seluruh wilayah berpotensi diguyur hujan dengan intensitas ringan merata mulai siang hari. Di kawasan pantai selatan hujan akan bertahan sampai malam hari.
BMKG memprediksi hujan akan mengguyur wilayah Jabodetabek sepanjang hari ini. Hujan diperkirakan akan terus terjadi mulai pukul 07.00 WIB hari ini hingga malam.
Laga panas akan tersaji di lanjutan La Liga saat Barcelona bertamu ke markas Villarreal, Estadio de la Cerámica, Minggu (21/12/2025). Akan hujan gol lagi?