Seekor ular sanca masuk ke dalam sebuah rumah makan di Jalan Karadenan, Cibinong, Bogor, Jawa Barat. Saat itu, sejumlah warga sedang berkumpul untuk makan.
Cekcok terjadi di rumah makan di kawasan Tanjung Priok. Satu orang pria berinisial AJ (23) dilarikan ke rumah sakit setelah ditembak pelaku buntut cekcok.
Wapres Gibran Rakabuming Raka berulang tahun hari ini. Jejak kulinernya menarik, dari blusukan ke warung tradisional hingga merintis bisnis kuliner populer.
Kecelakaan lalu lintas tunggal sebuah mobil pikap bernopol F-8108-IA terjadi di Tanahsareal, Kota Bogor. Mobil naik ke trotoar lalu menabrak warung makan.