Di India banyak makanan unik yang tidak bisa ditemukan di negara lain. Seperti menu sup kaki kodok penuh rempah sampai camilan yang diolah dari semut merah.
Lemang merupakan makanan yang terbuat dari beras ketan. Namun penjual lemang ini terkejut karena ia menemukan puluhan paku berkarat di dalam bambu lemang.
Desa Sukalaksana atau yang dikenal dengan Desa Wisata Saung Ciburial yang namanya sudah dikenal di kancah nasional. Apa yang membuatnya begitu populer?
Bukan hal aneh di Indonesia ketika praktik agama berpadu dengan budaya. Buktinya ada makanan tradisional yang hanya disajikan saat bulan ramadan secara khusus.
Nasi biryani belakangan banyak dikreasikan dengan cara yang nyeleneh. Pernah menghebohkan nasi biryani berwarna pink, kini muncul biryani berwarna biru.
Di situasi yang ekstrem, manusia dituntut untuk bertahan hidup dengan memanfaatkan sumber makanan yang ada. Meski makanan tersebut tidak biasa dikonsumsi.