detikNews
RK Teken Pakta Integritas akan Lindungi Semua Umat Beragama di Jakarta
RK mengatakan akan menjamin ibadah dan memfasilitasi tempat ibadah semua agama. Dia berjanji mempermudah perizinan tempat ibadah.
Jumat, 22 Nov 2024 21:35 WIB