Pemudik di Stasiun Pasar Senen ramai menjelang Nataru. Sari dan Diana memilih pulang lebih awal untuk berkumpul dengan keluarga. KAI catat lonjakan penumpang.
Sebanyak 34.458 pemudik meninggalkan Jakarta melalui Stasiun Pasar Senen dan Stasiun Gambir menjelang libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 per siang ini.
Seorang perempuan di Bandung mengalami perusakan mobil oleh pemotor setelah perselisihan di jalan. Pelaku berhasil ditangkap polisi dengan barang bukti.
Pengendara motor inisial M tewas kecelakaan usai jatuh di jalan raya Kabupaten Bogor. Pria tersebut tewas usai gagal menyalip hingga tertabrak mobil di lokasi.
Banjir di Jalan Sunset Road, Badung, Bali, menyebabkan kemacetan parah pada Minggu (14/12/2025). Pengendara terpaksa melambat dan mencari jalur alternatif.