detikFinance
Asosiasi Buruh Luruskan Kronologi PHK Massal Pabrik Sepatu Tangerang
PHK yang dilakukan dua pabrik sepatu ini terjadi pada 2024 lalu. PHK yang dilakukan menjadi jalan terakhir pabrik setelah upaya preventif gagal dilakukan.
Jumat, 14 Mar 2025 06:00 WIB