Sepakbola
Kejenakaan Arteta Jawab soal Kartu Merah Trossard
Leandro Trossard diganjar kartu merah usai menendang bola karena dianggap mengulur waktu. Mikel Arteta menanggapi hal tersebut dengan jenaka.
Rabu, 25 Sep 2024 16:40 WIB