Atlet Tom Daley tetap punya waktu untuk hobi merajut di tengah keikutsertaannya di Olimpiade 2024 Paris. Hasil rajutannya sarat dengan sentuhan personal.
Gregoria Mariska Tunjung tak hanya pulang ke Indonesia dengan membawa medali perunggu Olimpiade 2024. Ada banyak pelajaran yang dipetik atlet 24 tahun tersebut.
China harus puas jadi runner-up Olimpiade 2024. Margin-margin tipis gagalkan mereka jadi juara, termasuk kekalahan 0,02 detik dari Indonesia di panjat tebing.
Lifter Indonesia Eko Yuli Irawan gagal meraih medali di Olimpiade Paris 2024. Olympian 5 kali ini telah berjuang habis-habisan di mata rakyat Indonesia.
Gregoria Mariska Tunjung meraih medali perunggu di Olimpiade 2024. Capaian itu diharapkan bisa membuka jalan untuk menyabet emas di Olimpiade Los Angeles 2028.
Djokovic memenangi emas Olimpiade 2024 usai menekuk Alcaraz di final. Ia sukses mengikuti jejak Agassi dan Nadal yang sukses menamatkan career golden slam.
Keberhasilan Gregoria Mariska meraih medali perunggu Olimpiade 2024 bikin senang Mikha Angelo. Sang tunangan menemani dan menyemangati Gregoria selama di Paris.