Kapolres Trenggalek beserta jajaran serentak memberi kado tumpeng spesial di HUT Ke-79 TNI. Momen ini menjadi apresiasi kinerja tentara dalam menjaga Indonesia.
Polisi mengungkap momen penangkapan Sopian (36) yang mengamuk hingga membacok pria sampai tewas di Jakbar. Sopian sempat menodongkan senapan ke arah petugas.