Seluruh Kejaksaan se-Jatim menggelar Rakerda di Kota Pahlawan. Agus Sahat menekankan pentingnya evaluasi kinerja dan sinkronisasi kebijakan penegakan hukum.
Kecelakaan tunggal terjadi di Jalan Bungur Raya, Kemayoran, Jakpus. Kecelakaan terjadi setelah pengemudi menghindari pejalan kaki yang hendak menyeberang.
Kecelakaan antara mobil Toyota Avanza dan bajaj terjadi di Cempaka Putih, Jakarta. Tidak ada korban jiwa, tapi kedua kendaraan mengalami kerusakan parah.
Kejaksaan Negeri Ponorogo memusnahkan 74.149 barang bukti dari 56 perkara, termasuk narkotika. Lelang barang rampasan negara akan digelar Desember 2025.