detikJabar
Alasan Tuchel Coret Jack Grealish dari Skuad Timnas Inggris
Pelatih Timnas Inggris, Thomas Tuchel, mencoret Jack Grealish dari skuad karena minimnya menit bermain. Tuchel lebih memilih Anthony Gordon dan Marcus Rashford.
Senin, 17 Mar 2025 02:30 WIB