detikTravel
Sedih Banget, Ratusan Lumba-lumba Mati karena Sungai Amazon Mengering
Sebanyak 130 ekor lumba-lumba sungai mati di Danau Tefe, bagian dari Sungai Amazon. Mereka mati setelah kekeringan yang melanda Sungai Amazon.
Selasa, 24 Okt 2023 08:05 WIB