Lalu lintas di Jl Kalideres, Jakarta Barat, pagi ini sempat macet parah. Kemacetan tersebut akibat adanya truk mogok dan adanya kendaraan yang putar balik.
Pria berinisial AZH ditemukan meninggal dunia di Jakarta Utara, diduga bunuh diri akibat frustrasi bermain judi online. Polisi sedang menyelidiki kasus ini.
Fabio Quartararo gagal memaksimalkan grid terdepan sehingga harus puas P7 di sprint race MotoGP Australia 2025. Quartararo mengaku salah pilih ban depan.
Seorang pemilik lahan di Rohil, Riau, ditangkap setelah kebakaran hutan akibat puntung rokok. Polisi berkomitmen menindak tegas pelaku kejahatan lingkungan.