Berdasarkan Indeks Paspor Henley yang dirilis pada 14 Oktober 2025, paspor Malaysia berada di peringkat ke-12. Ini membuat mereka sekuat Amerika Serikat.
Menlu Amerika Serikat, Marco Rubio, memperingatkan rencana Israel untuk menganeksasi wilayah Tepi Barat dapat berpotensi menggagalkan rencana perdamaian.
Warga Kolombia gelar aksi di Bogota, Rabu (7/1). Mereka mengecam ancaman Amerika Serikat yang ingin melakukan agresi militer dengan alasan perdagangan narkoba