Pasar Baru Bandung mengalami penurunan pengunjung hingga 70%, membuat pedagang kesulitan. Mereka berharap ada kebijakan pemerintah untuk memulihkan ekonomi.
Pemerintah Kota Bandung ambil alih pengelolaan sampah di pasar tradisional untuk keadilan pedagang. Dua pasar sudah dikelola, fokus pada kebersihan dan regulasi
Thailand meningkatkan kunjungan turis Muslim dengan sertifikasi hotel ramah Muslim. Target jadi pusat Halal ASEAN 2027, meningkatkan PDB dan lapangan kerja.