Petugas evakuasi menemukan 7 kantong jenazah di Ponpes Al Khoziny, Sidoarjo, total korban meninggal mencapai 52. Proses identifikasi korban di RS Bhayangkara.
Seorang bocah di Los Angeles meninggal akibat komplikasi campak langka, mengingatkan pentingnya vaksinasi. SSPE dapat terjadi bertahun-tahun setelah infeksi.
Kasus Penyakit Ginjal Kronis (PGK) di dunia diam-diam mulai meningkat. Hampir 1,5 juta orang meninggal karena PGK. Awas, gejala ini bisa menjadi tanda PGK.